Mencegah Perselingkuhan dalam Pernikahan Menurut Pandangan Islam

Daftar Isi
- 1. Jaga komunikasi dengan pasangan
- 2. Saling menghargai satu sama lain
- 3. Tidak menuntut kesempurnaan
Perselingkuhansemakin marak terjadi di berbagai lingkungan, mulai dari tempat kerja, pertemanan, hingga reuni sekolah. Baik suami maupun istrimemiliki celah dan kemungkinan yang sama untuk terjerumus dalam hubungan terlarang tersebut.
Perselingkuhan, apapun alasannya bukan hal yang bisa dibenarkan. Maka dari itu, perselingkuhan harus dihindari oleh siapa saja.
Dosen UIN Syarif Hidayatullah Jakarta, Rumadi Ahmad, menegaskan bahwa inti dari perselingkuhan adalah jalinan kasih dengan orang lain yang bukan pasangan sah. Ia menyatakan memang tidak ada resep pasti untuk mencegah perselingkuhan, namun komitmen dalam pernikahan harus selalu dijaga.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Islam sendiri melarang keras pengkhianatan dan mengingatkan umat untuk menepati janji pernikahan. Untuk menjaga keharmonisan rumah tangga dan menghindari perselingkuhan, Rumadi menyarankan beberapa langkah berikut:
1. Jaga komunikasi dengan pasangan
Komunikasi yang terjalin baik adalah resep hubungan awet tahan lama. Komunikasi ini berarti terbuka dalam berbicara tentang perasaan dan kebutuhan dapat mencegah salah paham.
2. Saling menghargai satu sama lain
Istri menghormati suami, begitu juga suami harus menghormati istri. Menghormati pasangan akan memperkuat ikatan emosional.
3. Tidak menuntut kesempurnaan
Lihat Juga :![]() |
Menerima pasangan apa adanya dapat mengurangi rasa tidak puas. Bagaimana pun pasangan adalah orang yang harus menerima dalam keadaan suka maupun duka, jelek atau buruk, dalam keadaan apapun.
Lebih baik fokus pada kelebihan pasangan daripada mencari kesalahan atau kekurangannya. Pernikahan yang dilandasi dengan kepercayaan dan komitmen kuat akan lebih kokoh menghadapi godaan dari luar.
[Gambas:Video CNN]
相关文章
Agus Rahardjo: Novel Tetap Penyidik KPK
Warta Ekonomi, Jakarta - Ketua KPK Agus Rahardjo menegaskan bahwa Novel Baswedan tetap menjadi penyi2025-05-25- 插画作为一门艺术类专业,深受艺术留学生的青睐。在英国,插画专业是比较热门的艺术专业。并且,英国的插画风格相对沉稳,有深厚的历史积淀,还培养出了众多风格独特的插画大师。真是如此,吸引了不少艺术留学生来此2025-05-25
- 卡内基梅隆大学是一所位于美国宾夕法尼亚州的著名学府,是众多留学生的理想院校。那么,你知道美国卡内基梅隆大学排名情况如何吗?关于该大学的申请情况你了解多少呢?接下来,就跟美行思远小编一起来了解一下吧!学2025-05-25
- 高考成绩在前几天公布后,可谓是有人欢喜有人忧。但是,还有一些学生选择了另一种途径——出国留学。那么,高考后出国留学好不好呢?对此,美行思远小编整理了以下内容,供大家参考,大家一起来了解以下吧!高考后出2025-05-25
VIDEO: Utamakan Kesungguhan, Ramadan Bukan Berarti Bermalas
Jakarta, CNN Indonesia-- Tubuh boleh jadi lesu saat menjalani ibadah puasa Ramada2025-05-25Resmi! Kemendikdasmen Keluarkan Aturan Libur Ramadan, Jadi Sebulan?
JAKARTA, DISWAY.ID--Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah (Kemendikdasmen) Abdul Mu'ti bersama d2025-05-25
最新评论